Resmi terdaftar di Kementrian Agama Republik Indonesia sebagai PPIU (Penyelenggara Umrah) dengan izin Umrah SK Kemenag No. U.74 Tahun 2021 dan juga terakreditasi KAN (Komite Akreditasi Nasional).
InsyaAllah mengutamakan bimbingan ibadah yang sesuai tuntunan sunnah Rasulullah ﷺ yang dipandu langsung oleh ustadz-ustadz Ahlu Sunnah Wal Jamaah.
Menyediakan fasilitas terbaik yang menunjang kenyamanan dan kekhusyukan ibadah, mulai dari hotel dekat masjid, bus executive, hingga penerbangan langsung.
Umrah
Program 9 Hari
🗓 Jadwal : 22 & 29 Maret 2021 (insyaAllah reschedule)
✈️ Maskapai : CITILINK (Direct Jeddah)
Berdasarkan peraturan pemerintah Indonesia & Saudi Arabia
**Harga dan Persyaratan bisa berubah sewaktu-waktu sesuai kebijakan maskapai dan aturan dari Arab Saudi**
Kami tidak hanya membawa Anda ke Tanah Suci, tapi juga memastikan setiap langkah perjalanan menjadi penuh keberkahan, ketenangan, dan pengalaman spiritual yang mendalam.
Setiap perjalanan didampingi ustadz/ustadzah bersertifikat resmi, membimbing jamaah dengan penuh amanah.
Tim berpengalaman dan ramah siap membantu kebutuhan jamaah sejak pendaftaran hingga kepulangan.
Akomodasi hotel berbintang, transportasi modern, dan menu halal yang mendukung ibadah dengan tenang.
Setiap biaya dan fasilitas dijelaskan secara terbuka, tanpa biaya tersembunyi dan sesuai syariat Islam.